Tuesday, July 19, 2016

BERITA FOREX HARI INI 19 JULI 2016

Index Saham US kembali mengalami penguatan dan mencapai New high kemarin di Zona market US, penguatan di perkuat oleh menguatnya pelaporan laba dari Bank2 dan Perusahan2 besar di Negeri Paman Sam itu, dan tentu saja di dukung pula oleh penguatan dari data2 Fundamental US sendiri yang telah keluar.

"Although U.S. payrolls data published earlier this month was pretty strong, some U.S. data released after the British referendum shows some weakness. The markets will be looking to upcoming data to see the strength of the payrolls data will be sustainable," said Shinichiro Kadota, chief FX strategist at Barclays Securities Japan. (reuters)

Sementara Japan Yen kembali melemah, didukung oleh efek kudeta politik di Turkey, serta kekawatiran adanya pengaruh terhadap supply minyak dunia, Serta dari dalam negeri sendiri, adanya kemungkinan penambahan Budget anggaran belanja Negara negara Sakura itu, ditambah dengan besar kemungkinan adanya "Quantitive Easing" dari Bank Of Japan (BOJ), turut memperparah tekanan terhadap Yen Japan, sehingga secara Fundamental, Yen Japan berada dalam Bearish mode, terutama terhadap US DOLLAR.


Sedangkan dari Negara Inggris sendiri, ketidak jelasan arah perekonomian karena efek "BREXIT" dan ketidak pastian rencana pemangkasan suku bunga dari Bank Of England tersebut, membuat British Pound berada dalam posisi Flat (Wait and See). 

Salam 

No comments:

Post a Comment